SPESIFIKASI DAN KELEBIHAN KEKURANGAN SAMSUNG GALAXI J7 PRIME

Kamis, 01 Desember 2016

Samsung Galaxy J7 Prime akan menjadi smartphone versi terbaru dari Samsung Galaxy J7 yang tengah dipersiapkan oleh Samsung untuk dirilis pada tahun 2016. Samsung Galaxy J7 Prime akan hadir dengan membawa kamera sangat baik, dimana akan dibekali kamera selfie 8 MP lengkap dengan fitur LED Flash, dan untuk kamera depan, Samsung Galaxy J7 Prime akan dibekali kamera utama 13 MP lengkap dengan fitur autofocus dan LED Flash.

Advertisement:

Stylish Metal Unibody, Lowlight Camera, Ultra Data Saving, Octacore Processor.

Samsung Galaxy J7 Prime
Samsung Galaxy J7 Prime
Sementara untuk bagian layar, Samsung Galaxy J7 Prime akan membawa layar lebar 5.5 inci dengan resolusi 1080 x 1920 pixels yang dipadukan dengan teknologi layar PLS LCD. Lalu untuk bagian OS dan prosesor, Samsung Galaxy J7 Prime akan berjalan pada sistem operasi Android v6.0 Marsmallow dan akan ditenagai prosesor Exynos 7870 yang didalamnya terdapat CPU Octa Core 1.6 GHz. Lebih menariknya lagi, Samsung Galaxy J7 Prime akan dibekali penyimpanan internal 32 GB dan RAM 3 GB.

*)Untuk spesifikasi lengkap Samsung Galaxy J7 Prime silakan lihat disini!!


Kelebihan dan Kekurangan Samsung Galaxy J7 PrimeNamum dibalik itu, Samsung Galaxy J7 Prime juga memiliki beberapa kekurangan. Nah untuk itulah dalam kesesmpatan kali ini kami akan memberikan informasi Kelebihan dan Kekurangan Samsung Galaxy J7 Prime secara lengkap yang berharap dapat bermanfaat bagi anda:

Kelebihan Samsung Galaxy J7 Prime
  • Layar cukup lebar 5.5 inci yang tentunya cukup nyaman saat dioperasikan meskipun mengunakan satu tangan.
  • Telah dilengkapi pelindung layar Scratch Resistant yang tentunya layar akan terlindung secara maksimal dari benturan maupun goresan.
  • Telah didukung teknologi layar PLS LCD sehinga memiliki kualitas warna lebih tajam dan juga lembut dimata.
  • Telah mendukung jaringan 4G LTE untuk akses internet super cepat
  • Telah dilengkapi sensor pemindai sidik jari tercepat saa ini, yakni fingerprint sensor
  • Sudah berjalan pada sistem operasi Android v6.0 Marsmallow
  • Prosesor Exynos 7870 dengan CPU Octa Core 1.6 GHz untuk akses internet super cepat
  • Memiliki RAM 3 GB yang tentunya sangat cocok untuk multitasking banyak aplikasi
  • Dibekali Memori internal 32 GB yang dapat diperluas mengunakan slot microSD mencapai 256 GB cocok untuk menyimpan berbagai file maupun aplikasi.
  • Memiliki kamera utama 13 MP lengkap dengan fitur autofocus dan LED Flash yang tentunya sangat memanjakan penguna saat fotografi, karena gambar yang dihasilkan begitu tajam dan nyata.
  • Kamera depan 8 MP+LED flash yang tentunya akan menghasilkan gambar lebih sempurna saat digunakan selfie.
  • Baterai besar 3300 mAh yang mampu bertahan dalam durasi 24 jam dalam pemakaian normal.

Kekurangan Samsung Galaxy J7 Prime
  • Tidak dilengkapi sertifikasi IP68 ( tahan air ), jadi tidak dapat digunakan untuk selfie dalam air
  • Baterai belum dilengkapi Fast Charging untuk pengisian baterai super cepat
  • Baterai bersifat Non-Removable alis menyatu pada bodi sehingga agak sedikit menjengkelkan saat mengalami masalah pada baterai.
Setelah melihat Kelebihan dan Kekurangan Samsung Galaxy J7 Prime di atas, bisa kita ambil kesimpulan bahwa Samsung Galaxy J7 Prime hadir dengan menawarkan spesifikasi sangat baik dan tentunya akan sangat rekomended untuk dimiliki / dibeli direntang setandar harga 3 Jutaan.

Sumber dan gambar: http://www.samsung.com/



20.57

0 komentar:

Posting Komentar